SARILAMAK (16/03) - Dalam rangka pelaksanaan Evaluasi Kabupaten Layak Anak (KLA) Tahun 2023, Pemerintah Kabupaten Lima Puluh Kota melaksanakan Rapat Gugus Tugas dengan agenda Evaluasi RAD KLA Tw 1 serta Monitoring dan Evaluasi terhadap verifikasi pengisian Aplikasi KLA 2023 yang dilaksanakan di Aula Badan Penelitian dan Pengembangan (Bapelitbang) Kabupaten Lima Puluh Kota, Kamis (16/3). (JA)
Feedback